Melalui program Jumat Curhat, Polsek Karangsembung Dengar Keluhan tokoh agama, tokoh pemuda dan tokoh Masyarakat Desa Karangsembung

    Melalui program Jumat Curhat, Polsek Karangsembung Dengar Keluhan tokoh agama, tokoh pemuda dan tokoh Masyarakat Desa Karangsembung

    KAB. CIREBON - Polsek Karangsembung melaksanakan kegiatan Jumat Curhat yang memungkinkan masyarakat menyampaikan secara langsung terkait keluhannya kepada polisi dan diterima langsung oleh Kapolsek Karangsembung di Masjid Nurul Huda Baiturahman Desa Karangsembung, Jum’at 19 April 2024.

    Kapolsek Karangsembung Akp Agus hermawan, . SH mengatakan jumat curhat merupakan sarana yang diberikan kepada masyarakat yang ingin menyampaikan berbagai masalah berkaitan dengan layanan kepolisian maupun gangguan kamtibmas yang terjadi dimasyarakat, sehingga permasalahan yang terjadi dapat diselesaikan bersama dengan mudah.

    “Jumat curhat ini untuk menampung keluhan masyarakat khususnya warga di sekitar area wilkum Polsek Karangsembung terhadap kepolisian. Bebas mau menyampaikan apapun berkaitan dengan layanan kepolisian maupun gangguan kamtibmas yang terjadi di masyarakat, ” tutur Akp Agus hermawan., SH.

    Setiap jumat, jajaran Polsek Karangsembung membuka layanan Jum’at curhat dan akan ditingkatkan dengan menyambangi desa tertentu untuk mendengar curhatan masyarakat.

    Kegiatan ini akan dilakukan rutin setiap pekan dengan melibatkan masyarakat secara langsung. Curhatan masyarakat akan ditindaklanjuti secara langsung, dan apabila berkaitan dengan pihak lain akan segera dikoordinasikan guna menyelesaikan permasalahan tersebut. Dengan jumat curhat masayarakat berharap pelayanan kepolisian lebih meningkat lagi dan Polri Lebih dicintai masyarakat.

    polresta cirebon kapolresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kegiatan Jumat Curhat ini telah dilakukan...

    Artikel Berikutnya

     Jum'at Curhat Tokoh Masyarakat dan Tokoh...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
    Menparekraf Ajak Komunitas Bali Ikut Sukseskan Pelaksanaan World Water Forum ke-10
    Hadiri World Water Forum ke-10, Elon Musk Disambut Menko Marves
    Delegasi World Water Forum ke-10 Terpukau Balinese Water Purification Ceremony
    Bhabinkamtibmas Desa Sedongkidul Polsek Sedong Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Desa Binaan.
    Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan dan monitoring Misa isa almasih di Gereja Pantekosta Gebang
     Sinergitas TNI POLRI Polsek Plered Polresta Cirebon Monitoring Pengamanan Hiburan Organ Tunggal
    Bhabinkamtibmas Dampingi bidan Kelurahan Bersama Tim Kesehatan Cek Kesehatan Warga Yang Terjangkit DBD
    Pengaturan Lalu-lintas pagi Polsek Plered Polresta Cirebonmemberikan pelayanan Prima kepada masyarakat dan anak2 sekolah.
    Polresta Cirebon Gelar Jum'at Curhat Bersama Warga Desa Kedungdalem Gegesik
    Polsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan program "Police goes to school" Pembinaan dan Penyuluhan di SMP Negeri 2 Sedong.
    Cegah Penyakit Masyarakat Polsek Beber Lakukan Razia Miras
    memberikan  rasa aman kepada masyarakat  Polsek Arjawinangun patroli antisipasi C3 di jalur Batas Arjawinangun - Panguragan.
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabuaran Laksanakan Patroli Malam
    Bersinergi Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Desa Sarajaya Kecamatan Lemahabang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw
    Kanit Polsek Beber Selaku Bhabinkamtibmas Desa Jatipancur Laksanakan Giat Door to Door Pemilu2024 Aman dan Damai 
    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Pimpin langsung Patroli KRYD weekend malam tahun Baru 2024
    Personil Polsek Waled  Lalukan Silaturahmi Dan Koordinasi Dengan PPS Desa Ambit Kecamatan Waled Kab. Cirebon

    Ikuti Kami